Siswa SMK Pertanian Simalungun dapat Pembekalan dari Babinsa
LINTAS PUBLIK - SIMALUNGUN, Danramil Kapten Inf M. Saragih dewakili Serma Rumadi Babinsa Koramil 17/Sidamanik Kodim 0207/Simalungun memberikan penyuluhan kepada siswa SMK Pertanian Kabupaten Simalungun tentang budidaya kopi arabika di Huta Sinaman II, Nagori Pamatang Sidamanik Kecamatan Sidamanik, Senin (09/04/2018).
Babinsa Mengatakan, kita harus bangga dan tetap semangat untuk memajukan pertanian di wilayah kita karena pertanian dan petani itu sendiri merupakan sumber pokok bagi kehidupan kita, coba bayangkan kalau tidak ada pertanian dan petani kita mau makan apa, oleh karena itu kita harus bangga dan semangat dan kalian harus merasa senang karena para petani dalam merawat lahannya.
Serma Rumadi juga memberikan motifasi kepada para siswa, dikatakan aparat TNI saat ini memiliki tugas tambahan pendampingan pertanian bersama-sama instansi terkait untuk memajukan pertanian.
"oleh karena itu para siswa sebagai generasi penerus harus dapat mewarisi melalui budaya belajar dan praktek lapangan. Jangan mudah terpengaruh oleh pergaulan yang negatif."ungkapnya.
Penulis : franki
Editor : tagor
Babinsa Mengatakan, kita harus bangga dan tetap semangat untuk memajukan pertanian di wilayah kita karena pertanian dan petani itu sendiri merupakan sumber pokok bagi kehidupan kita, coba bayangkan kalau tidak ada pertanian dan petani kita mau makan apa, oleh karena itu kita harus bangga dan semangat dan kalian harus merasa senang karena para petani dalam merawat lahannya.
Serma Rumadi juga memberikan motifasi kepada para siswa, dikatakan aparat TNI saat ini memiliki tugas tambahan pendampingan pertanian bersama-sama instansi terkait untuk memajukan pertanian.
"oleh karena itu para siswa sebagai generasi penerus harus dapat mewarisi melalui budaya belajar dan praktek lapangan. Jangan mudah terpengaruh oleh pergaulan yang negatif."ungkapnya.
Penulis : franki
Editor : tagor
Tidak ada komentar